Sabtu, 11 Mei 2019

Tarif Masuk Gunung Papandayan 2019

Tiket Masuk Gunung Papandayan Terbaru hanya sebesar Rp.35.000,- per orang per malam untuk pengunjung lokal. Harga ini di update pada April tahun 2019. Harga bisa saja berubah sewaktu waktu tergantung dari pihak pengelola gunung Papandayan. Tiket Masuk di atas belum termasuk parkir. Jika anda ingin menyewa tenda untuk menginap di Gunung Papandayan anda akan dikenakan biaya sebesar Rp.70.000 per malamnya. 

Tapi saya sarnkan sih lebih baik bawa perlengkapan sendiri, kalaupun tak punya lebih baik pinjam ke teman yang suka mendaki, lumayan lebih irit lho :D Gunung Papandayan berada di Kabupaten Garut, Provinsi Jawa Barat. Gunung ini mempunyai tipe Stratovolcano. Saat sebelum meletus pada tahun 2002 mempunyai 4 buah kompleks kawah besar tapi setelah meletus, kawah ini menjadi sebuah areal kawah yang cukup besar, kawah ini nampak dari kejauhan. Kawah Gunung 

Papandayan ini dapat dikunjungi oleh masyarakat umum yang bukan pendaki gunung sekalipun, karena adanya jalan aspal mulus yang membentang dari bawah hingga kedekat area kawah gunung ini. 

Jika anda ingin masuk ke area Gunung Papandayan, anda harus masuk dulu ke Kecamatan
Cisurupan, lalu dari pasar cisurupan lihat petunjuk arah menuju Papandayan, tepatnya di
pinggir alun-alun dan Masjid Agung Cisurupan.

Senin, 24 Agustus 2015

Harga Tiket Masuk Ke Citumang

Harga Tiket Masuk Ke CitumangCitumang adalah sebuah objek wisata yang terbilang baru di Pangandaran. Disini anda dapat melakukan body rafting dengan menyusuri sepanjang sungai citumang. Sepanjang perjalanan body rafting anda akan melewati GOA, bisa terjun dari ketinggian 7 dan juga 10 meter, serta segiatan lainnya.

Harga Tiket Masuk Ke Citumang sangat terjangkau. Apalagi jika paketan. Dari informasi yang saya dapatkan, jika dengan paketan, adnda akan langsung disuguhkan nasi liwet plus ayam bakar setelah selesai berenang. Baca Informasi selengkapnya di http://www.mangacew.com/2015/08/harga-tiket-masuk-ke-citumang.html

Minggu, 23 Agustus 2015

Tempat Wisata di Bandung

Mang Acew - Tempat Wisata di Bandung Yang MurahBagi anda yang sering berkunjung ke kota Bandung. Anda mungkin pernah menerka-nerka tempat wisata yang ada di kota kembang ini, mulai dari wisata alam, wisata kuliner, maupun wisata belanja, dan wisata bermain seperti di disniley hongkong. Di Kota ini pula tak ketinggalan ada banyak tempat wisata bersejarah, salah satunya adalah wisata museum asia afrika yang boleh dimasuki siapa saja dan tiket masuknya gratis Baca Selengkapnya http://www.mangacew.com/2015/08/tempat-wisata-di-bandung-yang-murah.html